Cara Mendidik Anak agar Menghormati Orang Tua
Sahabat setia, ajarkanlah kepada anak-anak kita bagaimana menghormati orang tua dan etika sopan santun. Jika anda orang jawa, ada istilah dalam bahasa jawa sebagai budaya orang jawa. Budaya yang harus ditanamkan kepada seorang anak untuk menghargai orang tua. Yakni budaya…