Gingseng, Herbal yang Meningkatkan Stamina

Gingseng merupakan tanaman herbal yang sejak jaman dahulu telah dimanfaatkan sebagai obat atau suplemen kesehatan termasuk suplemen untuk meningkatkan stamina. Hingga saat ini, gingseng masih tetap menjadi suplemen herbal yang cukup populer di kalangan masyarakat. Gingseng berasal dari akar tumbuhan Araliaceous, yang mempunyai banyak sekali manfaat bagi tubuh.

Manfaat dari gingseng antara lain, memperbaiki aliran darah, meningkatkan produksi sel darah merah, membantu pemulihan penyakit, meningkatkan mood, meningkatkan memori dan konsentrasi, meredakan kecemasan atau stres, membantu ketahanan fisik tubuh, mengurangi kelelahan dan meningkatkan stamina. Kandungan bioaktif dalam bentuk saponins, phytosterols, peptides, polysaccarhides, asam lemak, vitamin dan mineral. Gingseng dapat mengurangi kelelahan dan menambah stamina tubuh karena gingseng mempunyai zat yang mendorong tubuh menggunakan lemak sebagai energi tubuh, dalam bentuk glikogen yang tersimpan dalam hati.

Salah satu suplemen herbal yang mengandung gingseng adalah ”Madu Jadied Stamina”. Selain mengandung gingseng, juga terdapat madu, sari kurma, purwoceng dan bahan alami lainnya. Sehingga tidak hanya mendapatkan manfaat dari gingsengnya saja, tapi juga mendapatkan manfaat yang tidak kalah besar dari bahan alami lainnya.

sumber gambar: http://images.sciencedaily.com/2010/12/101206161836-large.jpg