Rileksasi Saat Hamil Dengan Aromaterapi
Aromaterapi identik dengan wangi yang bisa menenangkan dan membuat rileks. Aromaterapi dihasilkan dari bahan yang mudah menguap atau lebih dikenal dengan minyak esensial yang di ekstrak dari tanaman. Manfaat minyak aromaterapi saat hamil bisa membantu tubuh menjadi lebih santai, meredakan…