Posisi Menyusui Yang Benar

Posisi Menyusui Yang BenarASI atau Air Susu Ibu adalah makanan pokok yang paling pokok bagi bayi. Sudah selayaknya seorang ibu memberikan ASI eksklusif bagi bayinya, selama masih mampu menyusui (bukan karena sakit atau gangguan). ASI memiliki banyak keuntungan yang didapat ibu dan bayi.

Bagi ibu menyusui, ASI membantu melepaskan hormon oksitosin yang dapat membantu mengecilkan rahim dan mengendalikan pendarahan. Selain itu, ASI mudah dan ekonomis.

Bagi bayi, ASI memiliki asupan gizi dan imun yang tidak ada pada susu formula. Selain itu, ASI juga mendekatkan emosi bayi dengan ibunya.

Sayangnya, masih banyak ibu yang belum mengetahui cara menyusui yang benar. Berikut adalah posisi menyusui yang benar menurut para ahli:

  1. kepala dan tubuh bayi dalam posisi lurus.
  2. bayi menghadap ke payudara ibu dengan hidung menempel pada puting payudara.
  3. mulut bayi terbuka lebar dengan dagu menyentuh payudara ibu.
  4. tubuh ibu dan bayi menempel. [hidepost=0]
  5. ibu menahan seluruh tubuh bayi, bukan hanya bagian kepala dan bahu

Berikut adalah gambar-gambar posisi menyusui yang benar:

1. menyusui2

2. posisimenyusui

3. cara menyusui[/hidepost]

Dari berbagai sumber.

Sumber Gambar : http://4.bp.blogspot.com/-9DVeP1ZYN3c/U4G3MH6DDGI/AAAAAAAAAqU/M9P0e0_PFhM/s1600/asi.jpg

 

8 Comments

  1. Arikel ini sangat berguna bagi saya dan juga bagi ibu yang memiliki bayi

  2. mbak/mas admin, minta fasilitas send via mail dong di tiap artikelnya … ;)

  3. InsyaAlloh bermanfaat, saya sedang mengandung 7 bulan. ini kehamilan pertama saya

    • alhamdulillah, jika memberikan manfaat. Selamat ya, bu Otin…semoga lancar dan sehat..

  4. maaf,,, aku ga punya wordpress. :( klo pake blog lain bisa ga sih?

    • maksudnya tidak punya wordpress apa ya, pak? kalau ingin menjadi member kami, tidak harus selalu punya blog di wordpress.

  5. pondok ibu adalah blog yang baik bagi mahasiswa kebidanan dan ibu 2 yg memiliki anak

    • alhamdulillah… terimakasih atas appresiasinya. Demikianlah harapan kami, bisa bermanfaat buat semua

Comments are closed.