Dengan berkembangnya teknologi, semakin banyak pula tersedia media pembelajaran bagi anak, termasuk yang dalam bentuk software. Kali ini PondokIbu.com akan berbagi sebuah software matematika sederhana “SEBRAN” yang berisi latihan matematika sederhana.
Software berukuran 900 KB ini juga berisi pelajaran lain seperti mengenal huruf dan beberapa permainan lainnya, tentunya dalam bahasa Inggris. Anda cukup install software ini lalu tinggal dijalankan saja.
Untuk download, silakan klik link di bawah ini
Download “Media Pembelajaran: Software Matematika Sederhana” Software-Matematika-Sederhana-Sebran.rar – Downloaded 2609 times – 1.24 MB